Monday, January 7, 2008

Lowongan Pekerjaan - PT. Master Web Network (MWN)

Perusahaan yang bergerak di bidang web hosting dan web development di Jakarta Selatan membuka kesempatan berkarir untuk posisi-posisi sebagai berikut:


Network Engineer (NE)
====================
* Pria / Wanita Pendidikan minimal S1
* Memiliki sertifikat CCNA (Cisco)
* Mampu bekerja secara mandiri dan mengatur load kerjanya
* Pengalaman 2 tahun dengan UNIX / Linux
* Pengalaman 1 tahun di data center atau ISP sebagai network engineer
* Memiliki pengalaman dengan router, firewall, VPN, dan cisco
* Memiliki pengetahuan UNIX / Linux dan networking yang mendalam
* Memiliki keahlian dalam routing dan bandwidth management
(iptables/pf, BGP, OSPF, VLAN, dll)
* Memiliki pengetahuan luas akan protokol dan aplikasi internet (HTTP,
DNS, SMTP, FTP, POP, IMAP, dll)
* Memiliki pengetahuan yang luas tentang keamanan internet (firewall,
VPN, spam, virus, DDOS, rootkit, dll)
* Mampu mendesign arsitektur Data Center / NOC
* Mampu melakukan instalasi, konfigurasi, troubleshooting / problem
solving, dan fault escalation jaringan/sistem
* Mampu melakukan maintenance & monitoring datacenter/NOC
* Memiliki kemampuan komunikasi tertulis dan lisan yang baik
* Mampu berbahasa Inggris
* Dapat bekerja dalam tim


Web Designer (WD)
=================
* Pria / Wanita (usia max 30 tahun)
* Pendidikan minimal S1 atau D3
* Pengalaman minimal 2 tahun
* Menguasai aplikasi-aplikasi untuk design web: Photoshop,
Dreamweaver, Flash, Ilustrator / Corel Draw
* Menguasai CSS, HTML, pembuatan template & pembuatan mockup
* Menguasai JavaScript, AJAX dan Action Script
* Mengerti dan menguasai standard W3C dan teknologi website terbaru
* Memiliki jiwa seni design yang cukup baik
* Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi yang baik
* Memiliki wawasan dan mengikuti perkembangan internet khususnya web
design
* Lebih disukai apabila memiliki pengetahuan pemrograman web (PHP, dan
MySQL)
* Mampu bekerja berorientasi schedule/jadwal.
* Mampu bekerja sama dalam tim
* Mampu berbahasa Inggris.


Web Programmer (WP)
==================
* Pria / Wanita (usia max 30 tahun)
* Pendidikan Minimal D3.
* Menyukai dan mengerti dasar-dasar pemrograman khususnya pemrograman
berbasis web.
* Mengerti dasar-dasar Linux.
* Mengerti dan menguasai standard W3C dan teknologi website terbaru
* Mengerti bahasa pemrograman khususnya PHP dan Javascript. Regex,
Perl atau Ruby merupakan nilai tambah.
* Memiliki pengalaman membangun aplikasi/software.
* Mengerti pattern web programming MVC merupakan nilai tambah
* Terbiasa dan mampu bekerja dalam lingkungan LAMP
* Memiliki pengetahuan dan pengalaman menggunakan database SQL (MySQL
atau PostgreSQL).
* Mampu bekerja berorientasi schedule/jadwal.
* Mampu bekerja sama dalam tim
* Memiliki kemampuan mengatur pekerjaan multiple project
* Mempunyai sikap & kepribadian baik, mudah beradaptasi dengan
lingkungan kerja, cekatan & fleksibel.


Account Executive (AE)
=====================
* Wanita, usia maksimal 30 tahun
* Pendidikan minimal S1 atau D3 (jurusan komunikasi atau IT)
* Berpenampilan menarik
* Mampu berbahasa Inggris
* Mampu berkomunikasi / berbahasa dengan baik dan sopan
* Mengerti etika / tata krama komunikasi interpersonal
* Mengerti dan mampu mengoperasikan computer & Internet
* Lebih disukai yang memiliki pengalaman di bidang web development
* Lebih disukai memiliki kendaraan sendiri
* Mampu bekerja dengan target oriented
* Dinamis dan selalu memiliki pemikiran positif
* Memiliki kemampuan problem solving
* Mampu bekerja dalam team atau sendiri untuk mengeksekusi program
marketing
* Bersedia bekerja dalam waktu yang fleksible
* Bertanggungjawab untuk membangun dan menjaga kelangsungan bisnis
yang telah dibangun


Billing / CR (BC)
=================
* Wanita maksimal 25 tahun
* Berpenampilan & berkepribadian menarik
* Freshgraduate S1 atau minimal D3
* Belum menikah
* Mengerti pengoperasian komputer dan aplikasi Internet
* Mampu menggunakan aplikasi Office
* Pengalaman di bidang billing/administrasi merupakan nilai tambah
* Mampu berbahasa Inggris
* Dapat bekerja dalam tim


Technical Support (TS)
=====================
* Pria maksimal 27 tahun
* Freshgraduate S1 atau minimal D3
* Belum menikah
* Bersedia bekerja dalam shift (pagi/sore/malam)
* Mengerti penggunaan aplikasi yang berhubungan dengan internet,
seperti: email, browser, FTP client, SSH, YM/chat, dll.
* Mampu menggunakan aplikasi-aplikasi internet lainnya.
* Mengerti OS LINUX dan konsep LAN
* Mampu berbahasa Inggris
* Dapat bekerja dalam tim


Receptionist (RCPT)
==================
* Wanita, usia maksimal 25 tahun
* Pendidikan minimal SMA/D3
* Berpenampilan menarik
* Lebih disukai mampu berbahasa Inggris
* Mampu berkomunikasi / berbahasa dengan baik dan sopan
* Mengerti etika / tata krama pelayanan kepada customer
* Mengerti dan mampu mengoperasikan computer
* Mengerti dan mampu menggunakan internet
* Mengerti dasar-dasar administrasi





TATA CARA PENGIRIMAN LAMARAN :
============================
* Subject e-mail harus sesuai dengan kode jabatan
* Atau tuliskan kode jabatan di pojok kiri atas untuk via pos
* CV harus dilampirkan / attachment dalam format dokumen (doc, odt,
atau rtf)
* Melampirkan hasil scan sertifikat CCNA untuk posisi NE
* Melampirkan konsep perancangan & pembangunan Data Center untuk posisi NE
* Melampirkan portfolio aplikasi web yang pernah dibuat untuk posisi WP
* Melampirkan contoh source code yang pernah dibuat untuk posisi WP
* Melampirkan contoh mockup design yang pernah dibuat untuk posisi WD
* Melampirkan hasil scan / copy KTP
* Melampirkan (atau hasil scan) pass foto
* Melampirkan (atau hasil scan) seluruh badan untuk posisi AE
* Dikirimkan paling lambat 2 (dua) minggu setelah informasi ini
ditayangkan
* Selain tata cara diatas lamaran tidak akan diproses




HRD PT Master Web Network
Gedung Cyber Lt. 9
Jl. Kuningan Barat 8
Jakarta Selatan 12710
Telp. 021 5269311
http://www.masterwebnet.com/
hrd@masterwebnet.com

============================

No comments: